Sabtu, 23 Juni 2018

Hari ke 43

Bismillah ...

Jadwal pagi ini diawali rutinas anank- anak di pagi hari yang membuatnya berbeda adalah  pagi ini Aa rafli dan ryan meminta ijin untuk main futsal (biasanya jadwal futsal itu hari minggu ) bersama teman -temannya .Permainan sepak bola ini salah satu permainan yang sering membuat mata mereka berbinar-binar 😍

Tepatnya pukul 9 pagi tadi saya ditemani putri sulung kami  menghadiri acara halal bihalal bersama  komunitas TDA ,komunitas ini merupakan ajang bertemunya para pembisnis untuk berbagi ilmu seputar dunia bisnis dan merupakan tempat saya belajar memperdalam ilmu perbisnisan .

kopdar Tangan Diatas (TDA)




Banyak ilmu baru yang saya dapatkan semenjak bergabung di komunitas ini dan ilmu yang saya peroleh coba kami terapkan di binsis yang sedang kami jalani saat ini .

Malam ini saya mendampingi ryan mengerjakan tantangan "eksplorasi keluarga " ini merupakan proyek yang sedang kami kerjakan saat ini .

menemani ryan mengerjakan proyeknya 


Saya berharap dengan seringnya  melibatkan anak-anak dalam membuat proyek bersama nantinya mereka akan terbiasa dan dapat mengambil hikmah dalam setiap tantangan yang mereka lalui .


#RuangBerkaryaIbu
#Ibu Profesional
#MandiriBerkaryaPercayaDiriTercipta
#KenaliPotensimuCiptakanRuangBerkaryamu
#Proyek2RBI
#Day43







Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Jurnal 4 (kelas kupu-kupu)

Tugas bunda cekatan ( buncek ) kali ini masuk di pekan ke delapan dikelas kupu-kupu .Tidak perasa program mentoring yang saya jalani saat in...